KELURAHAN GADANG_ Pemerintah Kelurahan Gadang melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Malang telah membentuk kelurahan tangguh bencana Kelurahan Gadang. Pembentukan desa dan kelurahan tangguh bencana tersebut, untuk membangun ketangguhan dan kemandirian dalam menghadapi bencana….
KELURAHAN GADANG_ Tanggal 1 Oktober 2023 menjadi peringatan satu tahun Tragedi Kanjuruhan. Sejumlah kegiatan digelar oleh Aremania. Untuk memaknai tragedi yang merenggut 135 korban jiwa tersebut, Aremania Korwil Gadang , menyelenggarakan doa bersama dan bakti…
KELURAHAN GADANG_ Warga Kelurahan Gadang memiliki cara tersendiri dalam memperingati HUT Kota Malang, berlokasi di Kelurahan Gadang Gang 7 dilaksanakan Kegiatan Gang Pitu Lawas, kegiatan tersebut diramaikan dengan kegiatan Bazar jajanan lokal yang diikuti dari…
Gadang Carnival dalam rangka memperingati HUT RI Ke-78
Pengembangan lingkungan merupakan upaya penting dalam meningkatkan kualitas hidup masyarakat. Salah satu contohnya adalah melalui renovasi balai RW yang juga difungsikan sebagai sarana pembelajaran bagi anak-anak PAUD serta tempat untuk posyandu. Renovasi balai RW tidak…